Bulakomik Jadi Berita Unik
Bulaksumur adakan peluncuran bulakomik pada Jumat (29/5) malam di BNI UGM Foodpark. Bulakomik merupakan salah satu media produk SKM Bulaksumur yang menginvestigasi sebuah permasalahan. Acara yang bertemakan “Kriminalitas di Lingkungan Mahasiswa” ini dibersamai oleh pembicara dari Reserse Kriminal Kepolisian Sektor Bulaksumur, Sleman dan Drs. Soeprapto, SU yang merupakan pakar sosiologi UGM. […]
Dies Natalis FE ke-4 Penuh Antusias
Jum’at (29/5) BEM KM FE UNY menyelenggarakan perayaan Dies Natalis FE yang ke-4 bertemakan “Pendidikan dan Ilmu Ekonomi untuk Mewujudkan Insan Unggul, Cerdas, dan Berkarakter Pancasila” di area FE UNY. Suasana yang tergambar cukup antusias dari kehadiran penonton yang banyak karena acara berstatus terbuka untuk umum dan adanya makanan tradisional gratis bagi […]