Ada Cerita di SDP Jurnalistik FT 2015
Yogyakarta – Minggu (6/9), mahasiswa baru (maba) FT UNY kembali menjajaki kampus setelah OSPEK selesai dilaksanakan, maba dipertemukan dalam forum follow up kapita selekta yakni Student Development Program (SDP). UKMF LPMT Fenomena UNY yang notabene bergerak dalam bidang pers dan jurnalistik di FT menyambut 13 maba kapita selekta jurnalistik dengan kreasi […]
Aku Berkata, PKM Bukan Ajang Korupsi Mahasiswa
Oleh Widi Hermawan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM). Kalangan civitas kampus mestinya kenal dengan program yang digagas Direktorat Perguruan Tinggi (Dikti) ini. Sangat populer memang di pikiran mahasiswa. Tidak mengherankan, baru masuk jadi mahasiswa baru saja mereka sudah dijejali dengan serba-serbi terkait PKM itu. Sampai-sampai birokrasi kampus […]