Pelantikan Fenomena 2015

        Lembaga Pers Mahasiswa Teknik (LPMT) Fenomena FT UNY kembali mengadakan pelantikan anggota baru. Kegiatan ini diadakan di pantai Trisik, Kulon Progo Yogyakarta. Sebagai ajang pengkaderan, pelantikan kali ini juga diharapkan dapat memperbaiki kinerja organisasi, karena dalam pelaksanaannya masing-masing anggota baru digali kepribadian dan mentalnya. “Mudah-mudahan Fenomena bisa lebih progresif”, ujar Novia Intan selaku pemimpin umum.   […]