Hujan Deras, Bengkel Mesin Tergenang

Senin (3/12) sekitar pukul 13.30, Bengkel Machining Jurusan Pendidikan Teknik Mesin FT UNY digenangi air hujan yang turun dari atap. Kebocoran dari atap yang terjadi cukup deras seiring dengan tingginya intensitas hujan siang ini. Thomas Sukardi, dosen Pendidikan Teknik Mesin mengatakan bahwa kejadian ini adalah yang pertama kali. “Ini benar-benar pertama kali terjadi, sebelumnya tidak […]

Kemahasiswaan FT bersama BEM FT Menyelenggarakan Pelatihan Protokoler

Kemahasiswaan Fakultas Teknik menyelenggarakan agenda tahunan Workshop Protokoler pada hari Sabtu (1/12). Dalam agenda kali ini Kemahasiswaan FT yang bekerjasama dengan BEM FT memberi wawasan dasar keprotokoleran pada warga FT khususnya Ormawa. Dalam Workshop ini penyampaian materi dilakukan oleh Aji Agus Salim dan Arif Budiman, Staf Protokoler Humas UNY. Aji Agus Salim menguraikan materi mengenai […]

Mahasiswa dan Pelajar SMK ikuti Elination 2018

Sabtu (1/12) Himpunan Mahasiswa Elektronika (HIMANIKA) menyelenggarakan lomba Elination 2018. Lomba tingkat mahasiswa dan siswa SMK se-Indonesia yang diselenggarakan di Aula KPLT UNY lantai 3 ini mengangkat tema “Synergize to form Indonesian’s Leading Seeds of Excelence, Creative and Innovative in the Era of Technological Advancement.” Tema ini dipilih agar pemuda Indonesia dapat mengatasi permasalahan umum, […]